LATEST NEWS

Selasa, 07 Januari 2014 | 17:33 WIB

Posted by Unknown ~ Senin, 12 Januari 2015



Dua Penembakan Terjadi di Puncak Jaya


Penembakan pertama terjadisekitar pukul 08.00 WIT di Kampung Wuyuneri, Distrik Mulia, ibu kota PuncakJaya. Empat jam berikutnya, tepat pukul 12.00 WIT, kembali terjadi penembakanyang mengenai pesawat milik maskapai Susi Air jenis Pilatus dengan nomorlambung PK VVV. Pesawat ini ditembaki saat hendak mendarat di Bandara Mulia,Puncak Jaya, Papua.Menurut Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Papua Komisaris Besar PolisiPudjo Sulistyo, penembakan pertama di Kampung Wuyuneri mengakibatkan satu orangtewas di tempat. "Penembakan terjadi di sekitar kompleks SMU 1 Muliaterhadap warga sipil bernama M. Halil asal Makassar. Korban berprofesi sebagaitukang ojek yang ditembak di bagian mata sebelah kanan dan langsung tewas ditempat," katanya di Kota Jayapura, Papua, Selasa, 7 Januari 2014.Sebelumnya, kata Pudjo, sebagai tukang ojek, korban mendapat penumpang dariMulia menuju Kampung Wuyuneri. Korban yang sama sekali tak curiga kemudianmembonceng dengan sepeda motor Yamaha Jupiter. Tapi, setibanya di tempattujuan, korban yang mengenakan rompi ojek nomor 152 itu ditembak."Saat ini anggota Polres Puncak Jaya dipimpin Kapolres Marselis sudahmelakukan olah tempat kejadian perkara. Jasad korban sudah di rumah sakitsetempat, dan kemungkinan keluarga akan memberangkatkannya ke Makassar,Sulewasi Selatan," kata Pudjo.Setelah terjadi penembakan tukang ojek ini, empat jam berikutnya, sekitar pukul12.00 WIT, pesawat milik Maskapai Susi Air jenis Pilatus dengan nomor lambungPK VVV ditembaki saat hendak mendarat di Bandara Mulia, Puncak Jaya, Papua.Pesawat ditembaki tepat di wilayah pintu angin, di atas Distrik Kulirik ataulokasi tempat terjadinya penyerangan terhadap pos polisi sebelumnya. Tapirentetan tembakan itu tak mengenai pesawat. Padahal, saat itu pesawat initerbang dari Nabire dengan mengangkut sembako, jadi pesawat terpaksa kembalilagi ke Nabire.Saat ini pengamanan di BandaraMulia, Puncak Jaya, mulai diperketat dengan melibatkan anggota TNI dan Polrisetempat. Dari dua kejadian penembakan, pelakunya masih diselidiki.Juga masih dicari tahu, apakah ada keterkaitan dengan penyerangan danperampasan delapan senjata api milik polisi di pos polisi di Distrik Kuliriksebelumnya, yakni pada Sabtu, 4 Januari 2014 lalu.

CUNDING LEVI
                                                                                        





Categories
Tags

Related Posts

Tidak ada komentar:

Leave a Reply

Slider

Ads 180

Visitors

Performance

 photo OOOOO_zpsh0txvf7v.gif

Leave your message

Nama

Email *

Pesan *

Slider

Goole Translate

GAMBAR

Racing

Travel

Cute

Diberdayakan oleh Blogger.

Followers

Popular Posts

Videos

My Place